Korlantas Polri mulai menerapkan Buku Pemiliki Kendaraan Bermotor (BPKB) dalam bentuk elektronik, atau e-BPKB, sebagai langkah menuju sistem yang lebih modern. Implementasi e-BPKB secara bertahap dimulai di Pulau Jawa yang memiliki jumlah kendaraan bermotor yang besar, sebelum diperluas ke daerah lain di Indonesia. Meskipun peralihan ke e-BPKB sudah dimulai, BPKB konvensional masih tetap berlaku dan digunakan seperti biasa. E-BPKB diharapkan dapat mempermudah masyarakat dalam mengelola dokumen kepemilikan kendaraan di masa mendatang. Proses administrasi kendaraan juga diharapkan menjadi lebih mudah dan efisien dengan adanya e-BPKB, termasuk penyelesaian mutasi kendaraan yang kini hanya membutuhkan waktu satu hari kerja. Keunggulan e-BPKB antara lain dilengkapi dengan chip, terintegrasi dengan berbagai stakeholder, dan dapat meminimalisir tindakan kriminal seperti pemalsuan dokumen. Semua ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dan keamanan dalam kepemilikan kendaraan bermotor.
“Keunggulan dan Manfaat BPKB Elektronik Terbaru”

Read Also
Recommendation for You

Puluhan massa dari Gerakan Arek Suroboyo (GAS) menggelar aksi di depan Kantor Kepolisian Daerah Jawa…

Bupati terpilih Bondowoso, KH Abdul Hamid Wahid atau Ra Hamid, memastikan penataan Aparatur Sipil Negara…

Perlintasan kereta api di Indonesia diatur ketat sesuai peraturan perundang-undangan untuk menjaga keselamatan pengguna jalan….

Irjen Agus Suryonugroho Resmi Menjabat Sebagai Kepala Korps Lalu Lintas Polri Wakapolda Jawa Tengah, Brigjen…

Brigjen Pol Asep Safrudin secara resmi dilantik sebagai Kapolda Kepulauan Riau (Kepri), menggantikan Irjen Pol…